hotel-xenia
  • Home
  • Rooms
  • Dining
  • Meeting
  • Our Facility
  • Wedding and Celebrations
  • Contact
  • Blog & Post
    • FUN & FREE ACTIVITY DI NAVA HOTEL TAWANGMANGU
    • Free Complimentary Afternoon Tea Nava hotel Tawangmangu !
    • Hadirkan sepeda listrik, Nava Hotel Ajak Tamu berkeliling Tawangmangu dengan Seru!
    • Nava Hotel Tawangmangu Gelar Bakti Sosial di Rumah Lentera Surakarta
    • TIPS  BERWISATA KE DAERAH PEGUNUNGAN
  • PROMO
  • More
    • NAVA ACTIVITIES
    • NAVA JEEP ADVENTURE
    • Destination
    • GALLERY
    • TESTIMONIAL
    • Offers
Tips Menghabiskan Weekendmu Di Tawangmangu

Tips Menghabiskan Weekendmu Di Tawangmangu

Published on May 21, 2021 On Tak Berkategori

Tawangmangu merupakan dataran tinggi yang menjadi tempat favorit warga Solo untuk menghabiskan weekend. Dengan udaranya yang sejuk dan juga pemandanganya yang indah membuat Tawangmangu sering dijuluki puncaknya Solo layaknya Puncak Bogor.

Berikut ini Nava Hotel Tawangmangu membagikan tips buat kalian untuk menghabiskan weekend di Tawangmangu.

  • Pilih Hotel yang nyaman

Hotel/penginapan merupakan pilihan penting saat berwisata saat weekend. Maka dari itu pastikan kamu mendapatkan penginapan yang  nyaman untuk melepas penat. Pastikan juga hotel menyediakan restaurant dengan kuliner lezat agar tidak terlalu capek untuk sekedar membeli makan.

  • Pastikan kamu tahu tujuanmu

Sebelum berangkat ke Tawangmangu, pastikan kamu sudah membuat list tempat yang ingin kamu kunjungi, hal ini bakalan membuat piknikmu lebih efisien dan sudah mendapatkan rute perjalanan yang tidak macet. 

  • Isi Bahan Bakar 

Sebelum datang ke Tawangmangu kamu bisa mengisi penuh bahan bakarmu terlebih dahulu dikarenakan saat di Tawangmangu kamu tidak dapat menemukan Pom Bensin. Pom Bensin terakhir yang bisa kamu temui berada di Karangpandan. Isi penuh sebelum masuk ke Tawangmangu dan kamu bisa keliling wisata Tawangmangu tanpa khawatir kehabisan bensin.

  • Bawa baju berenang

Berjaga-jaga dengan membawa baju berenang saat ke Tawangmangu karena ada beberapa tempat wisata yang menyediakan kolam renang.

Segini dulu guys tips saat berkunjung di Tawangmangu, tentunya kami berharap kamu dapat menemukan pengalaman yang menyenangkan saat berkunjung ke Tawangmangu, see you guys!

Archives

  • Gathering Seru Ala Komunitas di Nava Hotel Tawangmangu
    In Tak Berkategori
    May 24, 2023
    Mau ngadain gathering yang nggak bisa dilupain? Pilih […]
  • ALL NEW RENOVATED AMARTA MEETING ROOM 2023
    In Event, Regular Event, Tak Berkategori
    May 18, 2023
    Apakah kamu bosan dengan pertemuan bisnis yang monoton […]
  • FUN & FREE ACTIVITY DI NAVA HOTEL TAWANGMANGU
    In Event, Regular Event
    May 11, 2023
    Apakah kamu mencari cara yang menyenangkan dan seru […]
  • JANGAN LEWATKAN PROMO BULAN MEI INI “SUNDAY GETAWAY” !
    In Event, Regular Event
    May 9, 2023
    Nikmati Liburanmu Bersama “Sunday Getaway”… Nava […]
  • MAKAN MALAM DI NAVA DI IRINGI ALUNAN GAMELAN YANG MENENANGKAN HATI.
    In Event, Regular Event
    April 28, 2023
    Nava Hotel Tawangmangu menawarkan suasana yang tenang […]

Tags

blogpost Booking Guest Review Awards Hotel Luxury Room Services TV WiFi
Previous Post Next Post

(0271) 6901086 / 6901331

info@navahoteltawangmangu.com

Jl. Grojogan Sewu Pintu II, Tawangmangu, Karanganyar, Jawa Tengah

© 2023 NAVA HOTEL TAWANGMANGU

(0271) 6901086 / 6901331

info@navahoteltawangmangu.com

Jl. Grojogan Sewu Pintu II, Tawangmangu, Karanganyar, Jawa Tengah

Click for more info & RSV

Untuk Informasi atau reservasi kamar di whatsapp Official Nava Hotel Tawangmangu (+62 811-2646-090) Atau

Disini